Spesifikasi LG Phoenix, Ponsel Pintar Super Murah

Spesifikasi LG Phoenix cukup bagus jika kita bandingkan dengan harganya yang boleh dikatakan sangat murah karena hanya ditawarkan dengan harga $50 dollar atau setara dengan 440 ribu rupiah. Kalau kita lihat Spesifikasi LG Phoenix yaitu dengan Quad Band GSM (850/900/1800/1900 MHz) dan HSDPA, menggunakan sistem operasi Android dengan prosesor ARM11 600 MHz, GPU Adreno 200, chipset Qualcomm MSM7227 maka sangat layak jika LG Phoenix kita sebut Ponsel Pintar Super Murah. Coba deh kita amati lagi spesifikasi Spesifikasi LG Phoenix, Ponsel Pintar Super Murah berikut ini :

Spesifikasi LG Phoenix
Quad Band GSM (850/900/1800/1900 MHz) dan HSDPA; OS Android v2.2 Froyo, prosesor ARM11 600 MHz, GPU Adreno 200, chipset Qualcomm MSM7227; layar TFT capasitive touchscreen 262.144 warna, 320×480 piksel, 3,2 inci; kamera 3,15 MP, autofokus, geo-tagging, video; sms, mms, email, push email, IM; GPRS, EDGE, HSDPA 7,2 Mbps, HTML; memori 160 MB, slot microSD card (up to 32GB); polifonik (MP3), java (via java MIDP emulator), sensor accelerometer, WiFi 802.11 b/g, WiFi hotspot, radio FM, GPS (A-GPS), loudspeaker, jack audio 3,5mm, social networking integration (SNS), player MP4/H.263/H.264/WMV, player MP3/WAV/WMA/eAAC+, document viewer, organiser, voice memo, Bluetooth v2.1 (A2DP), port microUSB 2.0; baterai Li-Ion 1500 mAh

3 comments:

  1. Dah beredar belum ya di toko-toko, jadi pengen coba

    ReplyDelete
  2. Tulisan yang menarik.

    Sebelumnya saya meminta ijin terkait apa yang saya tulis pada komentar ini.

    Saya mengharapkan bahtuan Anda sekalian untuk mengisi kuisioner yang berkaitan dengan smartphone. Kuisioner ini akan saya gunakan dalam tugas akhir atau skripsi saya.

    MOHON BANTUANNYA DALAM PENGISIAN KUISIONER DENGAN OBJEK STUDI SMARTPHONE.

    Klik link dibawah ini untuk pengisian kuisioner. Terimakasih
    http://kwiksurveys.com/online-survey.php?survey_ID=MCJKMG_385ea58b&preview&UID=2121926415

    atau kunjungi blog saya di aasystasia.blogspot.com.

    ReplyDelete